Selain Rampungkan Sasaran Fisik TMMD, Kodim 0728/Wonogiri Juga Berikan Wawasan Kebangsaan Bagi Warga

    Selain Rampungkan Sasaran Fisik  TMMD, Kodim 0728/Wonogiri Juga Berikan Wawasan Kebangsaan Bagi Warga

    WONOGIRI - Dalam rangka memberikan pemahaman tentang menumbuhkan jiwa semangat persatuan, kesatuan, dan jiwa nasionalisme, dalam membela Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) kepada warga, Danramil 11/Manyaran memberikan materi Wawasan Kebangsaan kepada masyarakat. 

    Materi wawasan kebangsaan tersebut disampaikan oleh Kapten Arh Hadi Santoso, pada kegiatan non fisik program TMMD Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung tahap III tahun 2022, Kodim 0728/Wonogiri yang berlangsung di Dusun Dayakan, Desa Basuhan, Kecamatan Eromoko, Senin(17/10). 

    Selaku narasumber pada kegiatan tersebut, Kapten Arh Hadi menyampaikan, bahwa tujuan dilaksanakan kegiatan ini untuk memberikan pemahaman, pengetahuan serta arti penting tentang wawasan kebangsaan, kepada masyarakat Desa Basuhan. 

    “ Wawasan kebangsaan sangatlah penting diberikan kepada masyarakat, sebagai salah satu metode untuk meningkatkan rasa cinta tanah air, kesadaran membela tanah air demi menjaga persatuan dan kesatuan negara Republik Indonesia ", Tandasnya. 

    Diakhir kegiatan Danramil 11/Manyaran tersebut menambahkan, selain melaksanakan pengecoran jalan dalam kegiatan sasaran fisik, dalam program TMMD, juga melaksanakan berbagai macam sosialisasi dengan menggandeng Dinas instansi terkait. 

    Ini merupakan salah satu kegiatan nonfisik yang dilaksanakan dalam program TMMD Sengkuyung tahap II tahun 2022, ”kata Danramil. 

    Danramil berharap, dengan materi-materi yang telah disampaikan tersebut bisa semakin memperkokoh persatuan, mempertebal Nasionalisme serta membentengi masyarakat dari pengaruh faham radikal. 

    " Ini merupakan salah satu kegiatan nonfisik yang dilaksanakan dalam program TMMD Sengkuyung tahap III tahun 2022 ”, kata Danramil. 

    Danramil berharap, dengan materi-materi yang telah disampaikan tersebut, bisa semakin memperkokoh persatuan, mempertebal Nasionalisme,

    (Arda 72).

    wonogiri
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Upacara Bendera, Letkol Inf Deny...

    Artikel Berikutnya

    Peringati HKN Ke-58, Kapten Inf Tono Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Prajurit TNI Koops Habema Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Wilayah Papua
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Dalam Rangka Membangun Kondusifitas di Wilayah, Satgas Yonif 115/ML Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri 
    Kedatangan Para Delegasi Tandai Akan Dimulainya KTT World Water Forum Bali

    Ikuti Kami